LOMBA TARI DAYAK KALTENG DHARMAYUKTI KARINI PROVINSI KALIMANTAN TENGAH 

Dalam Rangka Memperingati HUT Dharmayukti Karini Ke – XXII, maka pada hari Kamis Tanggal 27 Sepetember 2024 bertempat di Pengadilan Tinggi Palangkaraya dilaksanakan Lomba Tari Dayak Kalteng Dharmayukti Karini Provinsi Kalimantan Tengah  Dalam Rangka Hari Ulang Tahun Dharmayukti Karini XXII

Pada kesempatan tersebut Dharmayukti Karini Cabang Muara Teweh mempersembahkan tarian Giring-giring yang merupakan tarian khas Dayak Maanyan Kalimantan Tengah, dalam Lomba tersebut Dharmayukti Karini Cabang Muara Teweh, meraih Juara Harapan II.

Acara Lomba Tari Dayak Kalteng Dharmayukti Karini Provinsi Kalimantan Tengah  Dalam Rangka Hari Ulang Tahun Dharmayukti Karini XXII , berjalan dengan baik, lancer dan meriah.